Berita  

Wafatnya Syekh Ali Jaber Jadi Trending Topic

Jakarta, SudutPandang.id – Berita duka kembali melanda Indonesia. Salah satu ulama terkemuka, Syekh Ali Jaber, meninggal dunia di Rumah Sakit Yarsi, Cempaka Putih, Jakarta Pusat, Kamis (14/1/2021).

Kabar wafatnya ulama kelahiran Madinah ini menjadi menjadi trending topic di media sosial Twitter.

Kemenkumham Bali

Ucapan duka cita terus mengalir , salah satunya datang dari Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhyoyono (SBY).

“Kita kehilangan salah satu orang terbaik di dunia. Engkau akan dirindukan Syekh Ali Jaber ,” tulis warganet lainnya, sembari membagikan potongan video Syekh Ali Jaber di podcast Deddy Corbuzier.(heruli)

BACA JUGA  Wali Kota Bandung Berpulang Saat Akan Jadi Khatib Salat Jumat

Tinggalkan Balasan