JAKARTA, SUDUTPANDANG.ID – Tasya Kamila berucap syukur akan kesembuhan sang suami tercinta, Randi Bachtiar dari penyakit kanker yang beberapa bulan ini menyerangnya. Tasya melalui Instagramnya menulis ucap syukur tersebut.
Amidst the somber news we receive everyday in this testing time, today, we’d like to share a good news to you! Alhamdulillah, segala puji setinggi2nya kepada Allah SWT. After going through surgery, chemo, and radiotherapy, @randibachtiar’s battle with Hodgkin Lymphoma has come to its result. Laa hawla wa laa quwwata illa billah. Randi is officially ??????-????!!!!! ???❤️,” tulis Tasya, Jumat 23 Juli 2021.
Tasya menceritakan perjuangan sang suami melawan kanker dibantu oleh para dokter dan tenaga medis yang selama ini merawat intensif suaminya.
Dari hasil PET Scan (slide 2) antara post-surgery sebelum chemo dan radiasi (tgl 5 Februari), dibandingkan setelah treatment (tgl 13 Juli), bisa diliat bahwa area getah bening di rongga dada Randi sudah bersih dari sel kanker aktif. MasyaAllah. Selamat atas perjuanganmu sayaaang @randibachtiar ? Tiada henti kami mengucap syukur kepada Allah. Tentunya kami sangat berterimkasih sama para dokter, suster, nakes yang udah bantuin randi selama treatment di RSCM Kencana dan RSCM Pusat. Terimakasih juga untuk doa yang tulus dari keluarga, sahabat, dan temen2 semua. Semangat berjuang, teman2 yg masih dalam perjuangan melawan penyakit. Semoga kita semua selalu dalam lindungan Allah SWT,” tulis Tasya.
Sebelumnya, Tasya Kamila memposting foto bersama suaminya dalam momen ulang tahun. Tasya tak bisa membendung kebahagiaannya akan kesembuhan sang suami tercinta.
Happy birthday to the love of my life @randibachtiar ❤️ I’m so grateful and feel incredibly lucky to have you as my husband, my Imam, my baby daddy, my number 1 supporter (yet somehow also my number 1 critic ?), my personal handy-man, my personal IT service, my go-to person when I cannot reach things that are way up high (not a metaphor, thanks for being so tall), my home, my inspiration, my life partner. I love you forever and always,” tulis Tasya Kamila.