Hemmen

Gempa Guncang Bengkulu Selatan

ilustrasi gempa. Gempa Tuban sampai Jakarta
ilustrasi gempa
BENGKULU SELATAN, SUDUTPANDANG.ID – Gempa bumi magnitudo berkekuatan 5,3  mengguncang wilayah Bengkulu Selatan, Provinsi Bengkulu, pada Senin (17/4/2023) malam.

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebut gempa berlangsung pada pukul 18.05 WIB, berlokasi di 58 kilometer Barat Daya Bengkulu Selatan.

Episenter gempa bumi terletak pada koordinat 4,97 lintang selatan dan 102.84 bujur timur atau tepatnya berlokasi di kedalaman 22 kilometer.(RD/01)

BACA JUGA  Bupati Asahan Sampaikan Apresiasi Pada Pisah Sambut Kapolres Asahan

Tinggalkan Balasan